Satpolairud Polresta Banyuwangi Melaksanakan Kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan Alat Keselamatan Saat di Laut
BANYUWANGI, tNews.co.id – Satpolairud Polresta Banyuwangi melaksanakan kegiatan bimbingan dan penyuluhan alat keselamatan saat di laut. Rabu, (1/12).
Kasat Polairud Polresta Banyuwangi
Kompol Jeni Al Jauza, SH. MH beserta jajaran yang di dampingi Bripka I wayan Wedhana, Kanit Sat Polairud Muncar
Dalam acara tersebut dilaksanakan mulai pukul 08.49 WIB – selesai. Patroli dan giat Binluh alat keselamatan saat di laut, disekitaran masyarakat nelayan Pantai Mustika” ujar Kompol Jeni”.
Melaksanakan kegiatan patroli dan masyarakat nelayan yang ada disekitaran pesisir Muncar sehingga terjalin komunikasi dengan masyarakat pengunjung, Memberikan rasa aman dan nyaman terhadap nelayan, Tetap memperhatikan prokes untuk memutus rantai Covid – 19.”Ucap Kompol Jeni Al Jauza. SH. MH”.
Dalam kegiatan tersebut Satpolairud melakukan patroli area sekitar wisata pesisir pantai mustika, melaksanakan giat patroli rutin guna menciptakan rasa aman, Pembinaan dan penyuluhan alat keselamatan saat di laut kepada nelayan, Terciptanya kesadaran masyarakat tentang penggunaan alat keselamatan saat melaut serta memberikan himbauan tetap mematuhi protokol kesehatan untuk memutus mata rantai Covid-19. Semoga pandemi ini segera berakhir.
Pewarta :@Linbat.